Pak Wasis adalah orang yang mencetuskan program jam belajar Masyarakat (JBM). Sebuah program yang dulu pernah dicanangkan saat orde baru hingga reformasi membuat masyarakat melupakan program ini. Merasa program ini penting Pak Wasis berusaha untuk menghidupkan lagi program ini dengan melakukan berbagai sosialisasi di berbagai daerah.